Beasiswa KIP Kuliah
Pendaftaran Dibuka

Beasiswa KIP Kuliah

Beasiswa KIP Kuliah merupakan program bantuan biaya pendidikan dari pemerintah bagi mahasiswa berprestasi dari keluarga kurang mampu.

Deadline Pendaftaran
Sesuai jadwal Kemendikbud
Persyaratan Umum
  • Warga Negara Indonesia
  • Mahasiswa dari keluarga kurang mampu
  • Terdaftar pada perguruan tinggi negeri atau swasta
  • Memiliki prestasi akademik yang baik